Pelatihan Strategi Pemasaran untuk UMKM Desa Pagelaran Banten

Abstract View: 120, PDF Download: 132

Authors

  • Aprilia Tri Purwandari Program Studi Teknik Industri, Universitas Al-Azhar Indonesia
  • Octarina Nur Samijayani Program Studi Teknik Elektro, Universitas Al-Azhar Indonesia
  • Ni’mah Tsabitah Program Studi Teknik Industri, Universitas Al-Azhar Indonesia
  • Nadia Rizky Amalia Program Studi Teknik Industri, Universitas Al-Azhar Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32665/jarcoms.v3i1.2566

Keywords:

Strategi Marketing, 4P, Analisis SWOT, UMKM

Abstract

Desa Pagelaran, Banten, merupakan salah satu contoh kehidupan pedesaan yang menghadapi perubahan besar pada pertumbuhan perekonomian dalam beberapa dekade terakhir. Seperti banyak desa di seluruh Indonesia, UMKM (Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah) telah menjadi pilar ekonomi lokal di Desa Pagelaran. Meskipun potensi ekonomi UMKM di Desa Pagelaran besar, tantangan dalam memasarkan produk dan layanan mereka tetap ada, terutama strategi dalam meningkatkan pemasaran. Tantangan yang dihadapi UMKM di Desa Pagelaran, yaitu  Penerapan strategi 4P (Product, Price, Place, Promotion) dalam konteks ini menjadi krusial untuk membantu mengatasi tantangan ini dan mendorong pertumbuhan ekonomi di tingkat lokal. Pada kegiatan pengabdian masyarakat ini, akan disampaikan materi terkait strategi 4P dan analisis SWOT  kepada para pemilik UMKM di Desa Pagelaran, Banten. Pada kegiatan pengabdian masyarakat ini selain penyampaian materi, para pemilik UMKM juga diminta untuk mengisi tabel analisis SWOT yang nantinya akan digunakan untuk mengetahui strategi apa yang dapat mereka gunakan. Berdasarkan hasil evaluasi dari kegiatan pengabdian Masyarakat yang telah dilakukan di Desa Pagelaran dapat disimpulkan bahwa kegiatan ini mampu membantu para pemilik UMKM di Desa Pagelaran, Banten mengidentifikasi kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman. Para pemilik UMKM juga mengetahui strategi apa yang dapat mereka gunakan dari hasil analisis SWOT.

References

Abdurrahman, N. H. (2015). Manajemen Strategi Pemasaran. Pustaka Setia.

Astutik, W. S., & Dwi B, K. P. (2019). Strategi Pemasaran Terhadap Peningkatan Volume Penjualan (Studi pada perusahaan Unilever Tbk th 2015 -2019). Open Journal Systems, Vol.14 No.3, 2085 - 2094.

Furqoinah, F., Hetami, A. A., Hera, Handayani, T., & Syafitri. (2021). Optimalisasi Usaha Bumdes Mulya Bersama Melalui Peningkatan Kualitas Produk UMKM Desa Mulawarman. Jurnal Pelayanan Kepada Masyarakat, Volume 3 No. 1, 79 - 87.

Kamaluddin, I. (2020). Analisis Swot Untuk Merumuskan Strategi Bersaing Pada Pt. Menara Angkasa Semesta Cabang Sentani. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 1(4), 342–354. https://doi.org/10.31933/jimt.v1i4.183

Kotler, P., & Armstrong, G. (2001). Prinsip-Prinsip Pemasaran Jilid 1 (Kedelapan). Erlangga.

Kotler, P., & Armstrong, G. (2008). Prinsip-Prinsip Pemasaran Jilid 1 (8th ed.). Erlangga.

Kotler, P., & Keller, K. . (2016). Marketing Management. Pearson.

Mashuri, M., & Nurjannah, D. (2020). Analisis SWOT Sebagai Strategi Meningkatkan Daya Saing. JPS (Jurnal Perbankan Syariah), 1(1), 97–112. https://doi.org/10.46367/jps.v1i1.205

Muhtarom, A. (2022). Analisis Persepsi Harga, Lokasi, Fasilitas, dan Kualitas Pelayanan terhadap Loyalitas Pelanggan Dimediasi Keputusan Pembelian (Studi Kasus pada Umkm Skck (Stasiun Kuliner Canditunggal Kalitengah) Metode Structural Equation Modelling (SEM) - Partial Least. Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisni, 392 - 402.

Musyawarah, I. Y., & Idayanti, D. (2022). Analisis Strategi Pemasaran Untuk Meningkatkan Penjualan Pada Usaha Ibu Bagas di Kecamatan Mamuju. Forecasting: Jurnal Ilmiah Ilmu Manajemen, Vol 1, No 1.

Nurhayaty, M. (2022). Strategi Mix Marketing (Product, Price, Place, Promotion, People, Process, Physical Evidence) 7P di Pd Rasa Galendo Kabupaten Ciamis. Jurnal Media Teknologi, 7, no. 2, 119–127.

Putra, Y. P., Arifin, Z., & Mawardi, M. K. (2016). Analisis Strategi Bauran Pemasaran Dalam Meningkatkan Volum Ekspor (Studi Pada Bali Pasadena Rattan). Jurnal Administrasi Bisnis, 39(1), 179–184.

Sari, D. (2020). Analisis Strenght Weakness Opportunity Threat (SWOT) dalam Menentukan Strategi Pemasaran Penjualan Roti. Jurnal Manajemen dan Bisnis, Vol 1, No 1, 7 - 14.

Setyorini, H., Effendi, ud, & Santoso, I. (2016). Analisis Strategi Pemasaran Menggunakan Matriks SWOT dan QSPM (Studi Kasus: Restoran WS Soekarno Hatta Malang) Marketing Strategy Analysis Using SWOT Matrix and QSPM (Case Study: WS Restaurant Soekarno Hatta Malang). Jurnal Teknologi Dan Manajemen Agroindustri, 5(1), 46–53.

Astutik, W. S., & Dwi B, K. P. (2019). Strategi Pemasaran Terhadap Peningkatan Volume Penjualan (Studi pada perusahaan Unilever Tbk th 2015 -2019). Open Journal Systems, Vol.14 No.3, 2085 - 2094.

Furqoinah, F., Hetami, A. A., Hera, Handayani, T., & Syafitri. (2021). Optimalisasi Usaha Bumdes Mulya Bersama Melalui Peningkatan Kualitas Produk UMKM Desa Mulawarman. Jurnal Pelayanan Kepada Masyarakat, Volume 3 No. 1, 79 - 87.

Kusmiati, D. A., & Arviani, H. (2023). Implementasi Analisis Swot Dalam Strategi Pemasaran Pada Produk Mynitro Pt Widya Inovasi Indonesia – Widya Robotics. Jurnal Manajemen, 90-99.

Muhtarom, A. (2022). Analisis Persepsi Harga, Lokasi, Fasilitas, dan Kualitas Pelayanan terhadap Loyalitas Pelanggan Dimediasi Keputusan Pembelian (Studi Kasus pada Umkm Skck (Stasiun Kuliner Canditunggal Kalitengah) Metode Structural Equation Modelling (SEM) - Partial Least. Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisni, 392 - 402.

Musyawarah, I. Y., & Idayanti, D. (2022). Analisis Strategi Pemasaran Untuk Meningkatkan Penjualan Pada Usaha Ibu Bagas di Kecamatan Mamuju. Forecasting: Jurnal Ilmiah Ilmu Manajemen, Vol 1, No 1.

Sari, D. (2020). Analisis Strenght Weakness Opportunity Threat (SWOT) dalam Menentukan Strategi Pemasaran Penjualan Roti. Jurnal Manajemen dan Bisnis, Vol 1, No 1, 7 - 14.

Sulistyowati, S. N., & Effrisanti, Y. (2021). Pelatihan dan Pendampingan Usaha Start Up di Masa Pandemi. Jurnal Pendidikan Tambusai, 10667-10671.

Susanto, B. (2020). Penggunaan Digital Marketing untuk Memperluas Pasar dan Meningkatkan Daya Saing UMKM. Commnity Empowerment, Vol. 6 No.1, 42 - 47.

Downloads

Published

2024-03-31

How to Cite

Purwandari, A. T., Samijayani, O. N., Tsabitah, N., & Amalia, N. R. (2024). Pelatihan Strategi Pemasaran untuk UMKM Desa Pagelaran Banten. Journal of Research Applications in Community Service, 3(1), 9–18. https://doi.org/10.32665/jarcoms.v3i1.2566
Abstract View: 120, PDF Download: 132