Pengaruh Promosi Kesehatan Terhadap Perubahan Pengetahuan Remaja Tentang Perilaku Seksual di SMAN 1 Batang Natal

Abstract View: 68, PDF Download: 82

Authors

  • Selvia Yolanda Dalimunthe Akademi Kebidanan Nusantara 2000
  • Utari Ariyanti Akademi Keperawatan Wirahusada Medan

DOI:

https://doi.org/10.32665/faskes.v1i3.2300

Keywords:

Promosi Kesehatan, Ceramah, Diskusi Kelompok, Pengetahuan, Perilaku Seksual

Abstract

Latar belakang: Kurangnya pengetahuan tentang seksualitas mengakibatkan hal-hal tentang perilaku seksual masih tabu di kalangan masyarakat. Hasil akhir  menunjukkan hampir 50% responden berumur  di bawah 15 tahun dan 75% berusia di bawah 19 tahun telah aktiv seksualitas. Tujuan: untuk mengetahui efektivitas promosi kesehatan dengan metode ceramah dan diskusi kelompok terhadap pengetahuan remaja tentang perilaku seksual di SMAN Batang Natal Metode: Metode pendekatan yang digunakan adalah quasi experimen dengan rancangan pre-post test group design. Populasi penelitian ini siswa kelas X sebanyak 112 orang dan siswa kelas XI  SMAN 1 Batang Natal sebanyak 128 orang. Sampel  penelitian terdiri dari 70 siswa dengan penarikan besaran sampel menggunakan rumus Lemeshow dan pengambilan sampel dengan tekhnik simple random sampling yang dibagi menjadi 2 kelompok yaitu metode ceramah dan kelompok diskusi. Hasil: Pada pengetahuan hasil penelitian dengan metode ceramah sebesar 9,94 dan postest sebesar 12,66, dan hasil pengetahuan dengan metode diskusi kelompok dengan pretest sebesar 10,26 dan postest sebesar 12,74. Simpulan dan saran: Pemberian promosi kesehatan tentang perilaku seksual bisa menggunakan metode diskusi kelompok karena lebih efektif untuk meningkatkan pengetahuan dari para remaja,  Saran pada penelitian ini adalah pihak sekolah khusus nya kepala sekolah bisa membuat satu kebijakan seperti memberikan penyuluhan yang dilakukan oleh guru-guru dan bekerja sama dengan tenaga kesehatan.

References

D, S., Kinantoro, & S, N. (2013). Pemberian Pendidikan Kesehatan Reproduksi Berpengaruh Terhadap Tingkat Pengetahuan Tentang Seks Bebas Pada Remaja Kelas X dan XI di SMK Muhammadiyah II Bantul. Ners Dan Kebidanan Indonesia, 1(1).

Hirawati, & Dkk. (2014). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Menggunakan Metode Ceramah dan Diskusi Kelompok Terhadap Peningkatan Pengetahuan Remaja Putri tentang Kebersihan Alat Genitalia di SMAN 1 Ungaran. Keperawatan Maternitas, 2(1), 90–97.

InfoDatin. (2015). Situasi Kesehatan Reproduksi Remaja. Kementrian Kesehatan RI.

Jauhari, A. A., & Dkk. (2014). Efektifitas Metode Diskusi Kelompok dan Metode Ceramah Terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Perilaku Seksual Pranikah di SMAN 1 Bengkayang. Mahasiswa Dan Peneliti Kesehatan, 2(1).

Marliani, R. (2013). Psikologi Perkembangan. Trans Info Media.

N.S, P. (2017). Perbedaan Pengaruh Pendidikan Kesehatan Metode Ceramah dan Siskusi Kelompok Terhadap Tingkat Pengetahuan Seks Pranikah Remaja Kelas X SMAN 2 Banguntapan. Naskah Publikasi.

N, Z., Nopiantini, & R, S. (2017). Perbedaan Pengetahuan dan Sikap Remaja Sebelum dan Sesudah Diberikan Promosi Kesehatan Mengenai Bahaya Seks Bebas di Desa Ciliwung Tahun 2017. JSK, 2(3).

Notes, B. (2017). Prioritaskan Kesehatan Reproduksi Remaja untuk Menikmati Bonus Demografi. Lembaha Demografi FEB UI.

Perilaku Seksual Remaja Beresiko. (2015). PKBI.

Program Generasi Berencana. (2017). BKKBN.

Susilo, & Hendri, E. (2018). Efektivitas Penyuluhan Seks Bebas Menggunakan Video dan Gambar Terhadap Pengetahuan Seks Bebas Pada Remaja di SMK N 1 Nawangan. Universitas Muhammadiyah Ponorogo.

Wijayanti, A. (2017). Hubungan Antara Sikap dan Peran Teman Sebaya Dengan Perilaku Pacaran Remaja di Kecamatan Kartasura Kabupaten Sukoharjo. Kesehatan Masyarakat Khatulistiwa.

Y, H. S., & Dkk. (n.d.). Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Pacaran Remaja di SMAN 1 dan SMAN 2 Kecamatan Meliau Tahun 2017. Mahasiswa Dan Peneliti Kesehatan.

Buku

Hidayat, A. A. (2014). Metode Penelitian Keperawatan dan Teknis Analisis Data. Salemba Medika.

Induniasih, & Ratna, W. (2017). Promosi Kesehatan Pendidikan Kesehatan Dalam Keperawatan. Pustaka Baru.

S, N. (2014). Kesehatan Masyarakat Ilmu dan Seni. PT Rineka Cipta.

Disertasi, Thesis, Skripsi

Tampubolon, D. (2021). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Seksualitas dengan Metode Ceramah dan Diskusi Terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Seks Pranikah di SMKN 1 Siatas Barita Kabupaten Tapanuli Utara Tahun 2015. Universitas Sumatera Utara.

Yusnita. (2015). Efektivitas Metode Ceramah dan Diskusi Terhadap Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Tentang Perilaku Seksual Berisiko di SMAN 1 Langsa. Universitas Sumatera Utara.

Downloads

Published

01.12.2023

How to Cite

Dalimunthe, S. Y., & Ariyanti, U. (2023). Pengaruh Promosi Kesehatan Terhadap Perubahan Pengetahuan Remaja Tentang Perilaku Seksual di SMAN 1 Batang Natal. FASKES : Jurnal Farmasi, Kesehatan, Dan Sains, 1(2), 117–126. https://doi.org/10.32665/faskes.v1i3.2300
Abstract View: 68, PDF Download: 82