Eksplorasi Peran Apoteker sebagai Konselor Kesehatan Mental Melalui Pendekatan Farmakoterapi dan Psikososial

Abstract View: 18, PDF Download: 10

Authors

  • heni lutfiyati Universitas Muhammadiyah Magelang
  • Nova Andalas Sari Universitas Muhammadiyah Magelang
  • Deswara Cintana Putri Universitas Muhammadiyah Magelang
  • Talita Maharani Cristiana Universitas Muhammadiyah Magelang
  • Fitri Dwi Amarta Universitas Muhammadiyah Magelang
  • Eka Rahma Nurhidayah Universitas Muhammadiyah Magelang

DOI:

https://doi.org/10.32665/faskes.v4i2.5707

Keywords:

Apoteker, Farmakoterapi, Psikososial, Kesehatan Mental

Abstract

Latar belakang: Kesehatan mental merupakan bagian penting dari kesejahteraan seseorang dan produktivitas masyarakat. Jumlah masalah kesehatan mental di Indonesia semakin meningkat, sehingga dibutuhkan kerja sama para profesional kesehatan, termasuk apoteker, dalam memberikan dukungan melalui pengobatan dan layanan psikologis. Namun, peran apoteker sebagai konselor kesehatan mental belum sepenuhnya dikembangkan, terutama dalam menangani tantangan komunikasi dan efektivitas pendekatan pelayanan mereka. Tujuan: Penelitian ini bertujuan mengeksplorasi peran apoteker sebagai konselor kesehatan mental melalui pendekatan farmakoterapi dan psikososial di Rumah Sakit X Kota Magelang. Metode: Penelitian menggunakan metode kualitatif. Data dikumpulkan melalui observasi, wawancara mendalam, dan Focus Group Discussion (FGD) dengan apoteker dan pasien, kemudian dianalisis menggunakan teknik eksplikasi data berbantuan perangkat lunak NVIVO 12. Hasil: Hasil menunjukkan bahwa apoteker memiliki peran penting dalam memberikan edukasi tentang obat, memberi konseling terkait masalah psikologis serta bekerja sama dengan tenaga kesehatan lainnya. Tantangan utamanya adalah kurangnya tenaga manusia, waktu yang terbatas untuk melayani pasien, serta stigma yang masih ada di kalangan pasien terkait kesehatan mental. Media komunikasi, baik yang online maupun offline, saling melengkapi dalam memperkuat hubungan dan interaksi terapeutik antara apoteker dengan pasien. Simpulan dan saran: Simpulan penelitian dan saran penelitian ke depannya.

References

Adventinawati, M. K. (2024). Pencegahan Kesehatan Mental dalam Upaya Mengurangi Stigma Kesehatan Mental di Masyarakat. Hukum Inovatif : Jurnal Ilmu Hukum Sosial dan Humaniora, 2(1), 110–116. https://doi.org/10.62383/humif.v2i1.1010

Alfian, S. D., Sania, J. A., Aini, D. Q., Khoiry, Q. A., Griselda, M., Ausi, Y., Zakiyah, N., Puspitasari, I. M., Suwantika, A. A., Mahfud, M., Aji, S., Abdulah, R., & Kassianos, A. P. (2024). Evaluation of usability and user feedback to guide telepharmacy application development in Indonesia: A mixed-methods study. BMC Medical Informatics and Decision Making, 24(1), 130. https://doi.org/10.1186/s12911-024-02494-3

Ariani Kurniasih, D. A., Sinta, I., Syania, S., Andini, H., & Setiawati, E. P. (2022). Peran Apoteker dalam Kolaborasi Interprofesi: Studi Literatur. Majalah Farmaseutik, 18(1), 72. https://doi.org/10.22146/farmaseutik.v18i1.71900

Davis, B., Qian, J., Ngorsuraches, S., Jeminiwa, R., & Garza, K. B. (2020). The clinical impact of pharmacist services on mental health collaborative teams: A systematic review. Journal of the American Pharmacists Association, 60(5), S44–S53. https://doi.org/10.1016/j.japh.2020.05.006

Gantara P, M. I. M., & Nurhadi, Z. F. (2024). Pelatihan Komunikasi Terapeutik pada Kerabat Pasien untuk Mendukung Perawatan Pasien Gangguan Jiwa. Prima Abdika: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(4), 785–797. https://doi.org/10.37478/abdika.v4i4.4848

Hasibuan, N. S., Ilham, M., Wahyuni, S., & Anwar, K. (2024). Perjalanan Identitas Diri: Eksplorasi Psikososial terhadap Fungsi Mental. Jurnal Pendidikan Tambusai, 8(3), 45971–45980.

Imron, M., & Ananta, S. C. (2024). Strategi Perbaikan Pelayanan Kefarmasian Pada Pelayanan Rawat Jalan Di Rumah Sakit Gambiran Kota Kediri. 11(1).

Nuraini, A., Rahayu, D., Rokhani, R., Sa’diyah, H., Fevi Aristia, B., & Wahyu Ningsih, A. (2023). Evaluasi Pelayanan Informasi Obat pada Pasien Rawat Jalan di Puskesmas X Kabupaten Bangkalan. Indonesian Journal of Pharmaceutical Education, 3(3). https://doi.org/10.37311/ijpe.v3i3.22891

Pranata, M., Fatiha, C. N., & Rofiah, K. (2025). Peran Konseling Apoteker Terhadap Profil Kualitas Hidup Pasien Depresi di Rumah Sakit Jiwa Soerojo Kota Magelang. Lumbung Farmasi: Jurnal Ilmu Kefarmasian, 6(1), 18–24.

Rahmawati, S., Rahem, A., & Aditama, L. (2022). Komunikasi Sebagai Hambatan Apoteker dalam Meningkatkan Kepatuhan Pasien Hipertensi di Puskesmas.pdf. Jurnal Penelitian Kesehatan Suara Forikes, 13(3), 675–679. http://dx.doi.org/10.33846/sf13320

Rens, E., Scheepers, J., Foulon, V., Hutsebaut, C., Ghijselings, A., & VAN DEN BROECK, K. (2023). Building Bridges between Pharmacy and Psychosocial Care: Supporting and Referring Patients with Psychosocial Needs in a Pilot Study with Community Pharmacists. International Journal of Integrated Care, 23(3), 1–10. https://doi.org/10.5334/ijic.7531

Safriani, Saefuddin, & Mafruhah, O. R. (2025). Analisis Potensi Peran Apoteker Dalam Penggunaan Sistem Informasi Kesehatan Jiwa (simkeswa) Untuk Mendukung Keberhasilan Terapi Pasien Skizofrenia Di Puskesmas. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 9(1), 552–561.

Samorinha, C., Saidawi, W., Saddik, B., Abduelkarem, A. R., Alzoubi, K. H., Abu-Gharbieh, E., & Alzubaidi, H. (2022). How Is Mental Health Care Provided Through Community Pharmacies? A Quest for Improvement. Pharmacy Practice, 20(2), 01–10. https://doi.org/10.18549/PharmPract.2022.2.2648

Sarumi, R. (2023). Penyuluhan Kesehatan terkait Kesehatan Mental pada Remaja. Karya Kesehatan Journal of Community Engagement, 3(2), 29–33. https://stikesks-kendari.e-journal.id/K2JCE

Tawil, Muh. R. (2023). Jejak Literatur Penelitian Kesehatan Mental: Tinjauan Bibliometrik tentang Tren, Pendekatan Intervensi, dan Jaringan Kolaborasi. Jurnal Psikologi dan Konseling West Science, 1(04), 203–214. https://doi.org/10.58812/jpkws.v1i04.741

Yuliana, V., Setiadi, A. P., & Ayuningtyas, J. P. (2019). Efek Konseling Apoteker Terhadap Kepatuhan Minum Obat dan Kualitas Hidup Penderita Skizofrenia di Rumah Sakit Jiwa Menur Surabaya. Indonesian Journal of Clinical Pharmacy, 8(3). https://doi.org/10.15416/ijcp.2019.8.3.196

Downloads

Published

20.01.2026
Abstract View: 18, PDF Download: 10