Analisis Aspek-Aspek Keunggulan Daya Saing dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan di SDI Al-Akbar Bangsal

Abstract View: 60, pdf Download: 13

Authors

  • Kartini Dwi Hasanah UIN Maulana Maliki Ibrahim Malang
  • Marno UIN Maulana Maliki Ibrahim Malang
  • Samsul Susilawati UIN Maulana Maliki Ibrahim Malang
  • Ahmad Tabrani Institut Pesantren KH. Abdul Chalim Mojokerto

DOI:

https://doi.org/10.32665/jurmia.v4i2.2420

Keywords:

aspek-aspek keunggulan daya saing, kualitas pendidikan

Abstract

Sekolah unggulan adalah sekolah yang mampu membawa setiap siswa mencapai kemampuannya secara terukur dan mampu ditunjukkan melalui prestasinya tersebut. Penulisan penelitian ini dilatar belakangi oleh tuntutan adanya lembaga pendidikan bermutu yang nantinya mampu menciptakan sekolah yang memiliki keunggulan bersaing. Tujuan dari penelitian yakni menganalisis aspek-aspek keunggulan daya saing yang di telah implementasikan di SDI Al-Akbar Bangsal dalam meningkatkan kualitas pendidikannya. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Data diperoleh melalui wawancara yang mendalam dengan Kepala Sekolah,  guru, observasi kelas, dokumentasi, jurnal akademik, buku, artikel, dan laporan penelitian yang relevan. Responden terdiri dari Kepala Sekolah, Wakil Kepala Sekolah, guru, dan juga staf yang ada di SDI Al-Akbar Bangsal. Hasil penelitian ini menunjukkan tiga hal: pertama; SDI Al-Akbar Bangsal mempersiapkan daya saing di era 5.0; kedua; bentuk aspek-aspek keunggulan daya saing di SDI Al-Akbar Bangsal; ketiga; konsep strategi dan pendekatan dalam meningkatkan kualitas pendidikan di SDI Al-Akbar Bangsal. Berdasarkan hasil penelitian masih terdapat keterbatasan yakni masih kurang jumlah  reponden dan hanya satu lembaga SDI Al-Akbar sehingga kurang perbandingan dengan lembaga lainnya. Disarankan bagi peneliti selanjutnya untuk mengambil sampel yang lebih banyak, hal ini bertujuan untuk keakuratan data yang lebih baik dalam penelitiannya. Peneliti juga merekomendasikan kepada pihak lembaga agar selalu meningkatkan kualitas dengan mengevaluasi selalu aspek-aspek keungguilan yang ada di SDI Al-Akbar.

References

Almu’tasim, Amru. (2018). Menakar Model Pengembangan Kurikulum Di Madrasah. At-Tuhfah, 7(2), 1–19. https://doi.org/10.36840/jurnalstudikeislaman.v7i2.140

Anwar. (2018). Analisis Strategi Peningkatan Daya Saing Sekolah Dasar Islam. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.

Ardiansyah, M. Fikri, & Yulia, Nurul Mahruzah. (2022). Pelestarian Budaya Lokal Melalui Pembiasaan Bahasa Jawa Krama di Madrasah Ibtidaiyah. Al-Mihnah: Jurnal Pendidikan Islam Dan Keguruan, 01(01), 68–88.

Fadli, Muhammad. (2017). Manajemen Peningkatan Mutu Pendidikan. Jurnal Studi Management Pendidikan, 1(02), 26.

Hawi, Akmal. (2017). Tantangan Lembaga Pendidikan Islam. Tadrib: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 3(1), 143. https://doi.org/10.19109/tadrib.v3i1.1388

Khumaini, Fahmi, Yulia, Nurul Mahruzah, & Efendi, Moh. Yusuf. (2023). Strategi Pengembangan Manajemen Sumber Daya Manusia Era Society 5.0 di Madrasah. Al-Fahim : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 5(2), 121–138. https://doi.org/10.54396/alfahim.v5i2.874

Koswara, D. Den., Cepi, Triatna, Kotler, Alfabeta, & Karen F. A. Fox, Philip. (2017). Manajemen Peningkatan Mutu Pendidikan (Second). Bandung: Prentice-Hall, Inc.

Luthfiana Ulya, Abdiani, Agustyarini, Yhasinta, Kunci, Kata, Pmri, Pendekatan, Penalaran Matematis, Kemampuan, & Ruang, Bangun. (2020). KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIS PESERTA DIDIK PADA MATERI PENYAJIAN DATA MENGGUNAKAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA. Journal.Ikipsiliwangi.Ac.Id, 7(2). Retrieved from https://www.journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/jpmi/article/view/9866

Muhardi. (2015). Aspek-aspek Keunggulan Bersaing Perguruan Tinggi. Mimbar: Jurnal Sosial dan Pembangunan. Mimbar: Jurnal Sosial Dan Pembangunan, XX(2).

Nasikha, Khafidtahun. (2022). Analisis Daya Saing Pengembangan Lembaga Pendidikan di SDI Al Hudari Kediri.

Nurul Mahruzah Yulia, Suttrisno, Zumrotus Sa’diyah, & Durrotun Ni’mah. (2023). Pendidikan Karakter Sebagai Upaya Wujudkan Profil Pelajar Pancasila. Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti, 10(2), 429–441. https://doi.org/10.38048/jipcb.v10i2.1204

Radhitullah. (2022). Pengembangan Bahan Ajar Bahasa Dan Sastra Indonesia Dengan Menggunakan Pendekatan Tematis Pada Siswa Kelas Xi Sma Negeri 1 Tapaktuan. Pionir: Jurnal Pendidikan, 11(2), 1–28. https://doi.org/10.22373/pjp.v11i2.13333

Setiyo. (2017). Strategi Daya Saing pada MIS Nurul Wahidah.

Suttrisno, Suttrisno, & Puspitasari, Hesti. (2021). Pengembangan Buku Ajar Bahasa Indonesia Membaca dan Menulis Permulaan (MMP) Untuk Siswa Kelas Awal. Tarbiyah Wa Ta’lim: Jurnal Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 8(2), 83–91.

Suttrisno, & Yulia, Nurul Mahruzah. (2022). Teacher Competency Development in Designing Learning in the Independent Curriculum. AL-MUDARRIS:, 5(1).

Thahir, Muthahharah. (2023). Manajemen Mutu Sekolah. Bandung: Indonesia Emas Group.

Umar, Mardan, & Ismail., Feiby. (2017). PENINGKATAN MUTU LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM (Tinjauan Konsep Mutu Edward Deming dan Joseph Juran). Jurnal Pendidikan Islam Iqra’, 11(2), 1–11.

Yulia, Nurul Mahruzah, & Fithriyah, Dewi Niswatul. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Wayang Karakter Muslim pada Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaran di MIN 3 Jombang. Indonesian Journal of Islamic Elementary Education, 2(2).

Yulia, Nurul Mahruzah, Suttrisno, & Fithriyah, Dewi Niswatul. (2022). Mengembangkan Kompetensi Guru dalam Melaksanakan Evaluasi Pembelajaran di Era Merdeka Belajar. 3(1), 52–60. Retrieved from https://scholar.google.co.id/citations?view_op=view_citation&hl=id&user=cKhrKNQAAAAJ&citation_for_view=cKhrKNQAAAAJ:ufrVoPGSRksC

Downloads

Published

24-06-2024

How to Cite

Hasanah, K. D., Marno, Susilawati, S., & Tabrani, A. (2024). Analisis Aspek-Aspek Keunggulan Daya Saing dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan di SDI Al-Akbar Bangsal. Jurnal Riset Madrasah Ibtidaiyah, 4(2), 1–8. https://doi.org/10.32665/jurmia.v4i2.2420
Abstract View: 60, pdf Download: 13